Firman Allah bermaksud:
Ali imran 185:
" Tiap-tiap yang berjiwa akan merasakan mati. Dan sesungguhnya pada hari kiamat sajalah disempurnakan pahalamu. Barangsiapa dijauhkan dari neraka dan dimasukkan ke dalam syurga, maka sungguh ia telah beruntung. Kehidupan dunia itu tidak lain hanyalah kesenangan yang memperdayakan. "
Kami warga MADAH mengucapkan takziah dan bersabarlah dengan musibah yang diterima.Mudah mudahan berkat kesabaran dan keredhaan Datin Seri dan DS Sri IR, Allah cucurkan rahmat dan keampunan kepada bonda datin Seri.
InsyaAllah kita yang hidup akan teruskan perjuangan ini.Samada kita di matikan atau pun diberi kemenangan oleh Allah Swt.
Amanah ini akan kita teruskan.
Amanah memerintah dan mengurus negara dengan hukumAllah, sebagaimana firman allah bermaksud:
"Sesungguhnya Kami telah mengemukakan amanat[1233] kepada langit, bumi dan gunung-gunung, maka semuanya enggan untuk memikul amanat itu dan mereka khawatir akan mengkhianatinya, dan dipikullah amanat itu oleh manusia. Sesungguhnya manusia itu amat zalim dan amat bodoh",
Al Ahzab: 72
Sebagaimana ingatan Allah dalam surah Al baqarah: 156
"(yaitu) orang-orang yang apabila ditimpa musibah, mereka mengucapkan: "Inna lillaahi wa innaa ilaihi raaji'uun"[101]. |
[101]. Artinya: Sesungguhnya kami adalah milik Allah dan kepada-Nya-lah kami kembali. Kalimat ini dinamakan kalimat istirjaa (pernyataan kembali kepada Allah). Disunatkan menyebutnya waktu ditimpa marabahaya baik besar maupun kecil. Wassalam. |
No comments:
Post a Comment